Setelah melakukan googling dan mencoba beberapa cara untuk melakukan konversi file .pdf ke word di linux, ternyata konversi pdf to word di linux dapat kita lakukan langsung dengan menggunakan LibreOffice (OpenOffice).
Namun demikian, kita tidak bisa langsung menggunakan fasilitas pdf to word secara otomatis (langsung) karena terlebih dahulu kita harus menambah ekstensi pada LibreOffice agar mampu mengimpor file berbentuk pdf.
Ekstensi yang kita tambahkan adalah Sun Pdf Importer.
Untuk keterangan lebih lanjut, silahkan baca di sini
Sedangkan tentang ekstensi apa saja yang bisa kita tambahkan di LibreOffice dapat dilihat di sini
Admin belum bisa berkomentar lebih banyak karena baru membaca dan belum sempat mencoba....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar